daftar album terlaris di Indonesia. Kriteria album yang masuk ke dalam daftar ini yaitu harus disertai dengan sumber yang dapat dipercaya dan terjual minimal 1 juta kopi di
Indonesia. Angka 1 juta tergolong sangat besar di Indonesia, mengingat semakin tingginya angka
pembajakan dari tahun ke tahun. Jika dahulu standar Platinum di Indonesia adalah 150 ribu kopi, kini semakin menurun menjadi 75 ribu kopi.
Sebelum era 1980-an, nyaris tidak ada sama sekali catatan penjualan album di Indonesia. Di era 1980-an hingga masuk 2000-an pun tidak mudah mendapatkan angka pasti penjualan album. Ditambah, para penggemar dan perusahaan rekaman kadang-kadang cenderung melebih-lebihkan angka penjualan untuk menaikan citra sang artis.
Akhir tahun 1990-an hingga awal 2000-an merupakan era positif bagi penjualan album di Indonesia, mengingat bagusnya angka penjualan album-album di Indonesia pada saat itu.
Bintang di Surga yang dirilis pada tahun 2005 merupakan album terlaris di Indonesia sampai saat ini dengan penjualan mencapai 2,7 juta keping di Indonesia saja.
- Tahun : 2004
- Album : Bintang di Surga
- Artis : Peterpan
- Penjualan : 2,7 Juta
- Tahun : 2000
- Album : Ningrat
- Artis : Jamrud
- Penjualan : 1,8 Juta
- Tahun : 2001
- Album : Sesuatu Yang Tertunda
- Artis : Padi
- Penjualan :1,8 Juta
- Tahun : 2000
- Album : Bintang Lima
- Artis : Dewa
- Penjualan :1,7 Juta
- Tahun : 2000
- Album : Kisah Kelasik Untuk Masa Depan
- Artis : Sheila On 7
- Penjualan :1,7 Juta
- Tahun : 2004
- Album : Langkah Baru
- Artis : Radja
- Penjualan :1,3 Juta
- Tahun : 2002
- Album : 07 Des
- Artis : Sheila On 7
- Penjualan :1,3 Juta
- Tahun : 1999
- Album : Cinta Rosul 1
- Artis : Haddad Alwi & Sulis
- Penjualan :1,3 Juta
- Tahun : 2002
- Album : Cintailah Cinta
- Artis : Dewa
- Penjualan :1,04 Juta
- Tahun : 1999
- Album : Westlife
- Artis : Westlife
- Penjualan :1 Juta
- Tahun : 2005
- Album : Alexandria
- Artis : Peterpan
- Penjualan :1 Juta
daftar album terlaris di seluruh dunia. Kriteria album yang ditampilkan di sini harus memiliki sumber yang tepercaya dan harus terjual sedikitnya 20 juta kopi di seluruh dunia. Pengelompokan didasarkan pada penjualan, yang tertinggi 100 juta kopi, dan yang terendah 20-25 juta kopi. Album yang ditampilkan diikuti angka penjualan dan nama artis. Daftar ini bisa memuat berbagai jenis album, termasuk
studio,
kompilasi, banyak artis,
kompilasi terbaik,
soundtrack dan
remix.
Thriller adalah album terlaris sepanjang masa; meskipun angka penjualannya berubah-ubah, album ini tercatat dengan angka penjualan 109 juta kopi di seluruh dunia.
Lebih dari 100 juta kopi
Lebih dari 100 juta kopi
40–49 juta kopi
31–39 juta kopi
26–30 juta kopi
20–25 juta kopi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar